Beasiswa Berprestasi Zamzam Syifa 2021

ZAMZAMSYIFA.SCH.ID, DEPOK – Beasiswa Berprestasi Zamzam Syifa Boarding School Kembali dibuka!! Khusus Putra SMA

 

Hallo Scholarship Hunters!

Zamzam Syifa Boarding School Depok, kini kembali membuka kesempatan bagi generasi muda tanah air untuk menempuh jenjang pendidikan SMA sederajat melalui Beasiswa Berprestasi ZZSBS 2021.

Adapun jenis beasiswa berprestasi ini, berbentuk:
✅ Fully Funded Scholarship Reguler, meliputi:
– Biaya pendidikan
– Dana pendidikan (Biaya pangkal dan tahunan)
– Dana SPP
– Tempat tinggal & fasilitas asrama

Kualifikasi
1️⃣ Warga Negara Indonesia (Laki-laki)
2️⃣ Memiliki salah satu prestasi berikut ini:
a. Juara olimpiade tingkat nasional atau internasional
b. Juara dalam bidang penelitian dan inovasi tingkat nasional dan internasional
c. Juara dalam bidang bahasa, olahraga, agama, kewirausahaan dan kesenian tingkat nasional atau internasional
d. Memiliki hafalan Al-Qur’an minimal 10 juz
3️⃣ Sehat jasmani dan rohani
4️⃣ Berkepribadian dan berkelakuan baik
5️⃣ Memiliki rencana studi dan prestasi baik yang akan dicapai
6️⃣ Memiliki kemampuan berbahasa Indonesia dan Inggris secara lisan dan tertulis
7️⃣ Memiliki komitmen dan bersedia menandatangani surat pernyataan jika dinyatakan lulus seleksi.

📆 Jadwal pendaftaran
Pendaftaran : 19 – 22 Juli 2021
Seleksi administrasi : 23 Juli 2021
Seleksi Akademik, Al Qur’an dan Wawancara : 24 Juli 2021
Pengumuman : 27 Juli 2021

🖥️ Pendaftaran dilaksanakan secara online melalui link berikut :

bit.ly/BeasiswaBerprestasiZZS

Bila ada pertanyaan silahkan Hubungi CP Official Zamzam Syifa di bawah ini

[wafm_form id=”2″ title=”Beasiswa Berprestasi”]

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Need Help? Chat with us